Normalisasi & Perbaikan Data pada Dashboard Asset Management

Kali ini kami akan menulis tentang normalisasi dan perbaikan data pada dashboard asset management bagaimana pentingnya tulisan ini kami publish sebagai bahan untuk belajar data sains secara lebih mendalam. Dalam pengelolaan data aset perusahaan, dashboard menjadi alat visualisasi yang sangat membantu untuk memahami kondisi riil aset, nilai perolehan, depresiasi, hingga nilai buku. Namun, dashboard hanya […]
Beberapa Kelebihan Olah Data Menggunakan Atlas.Ti Dibandingkan Dengan Nvivo

Walaupun softwere Nvivo cukup popular dipakai di dunia akademik untuk kebutuhan pengolahan data kualitatif, kami sendiri cukup mempercayakan penggunaan softwere Atlas.Ti ketika dipakai untuk kebutuhan tertentu seperti Atlas.ti punya Co-occurrence Explorer/Table yang bisa otomatis menampilkan kode mana saja yang sering muncul bersama dalam segmen data. Ada metrik seperti C-coefficient untuk menghitung tingkat keterkaitan. NVivo sendiri […]
Meningkatkan Efisiensi Pengelolaan Aset dengan Dashboard Power BI

Kali ini Mastahtugas kembali berhasil menyelesaikan pesanan dari seorang client dalam pembuatan dashboard menggunakan Power BI. Proyek yang kami kerjakan kali ini adalah pembuatan Dashboard Asset Management, sebuah visualisasi data yang dirancang khusus untuk memantau aset perusahaan secara menyeluruh. Dalam perancangannya, kami memilih desain dengan dominan warna biru sebagai identitas utama tampilan dashboard. Warna biru […]
Visualisasi Statistik Kecelakaan dengan Dashboard Power BI

Kali ini Mastahtugas kembali mendapatkan pesanan untuk pembuatan dashboard Power BI. Klien yang datang kali ini adalah seorang peneliti yang fokus meneliti statistik kecelakaan dan keselamatan. Peneliti tersebut membutuhkan data yang tidak hanya terkumpul dalam bentuk tabel, tetapi juga divisualisasikan secara menarik dan mudah dipahami. Oleh karena itu, kami menghadirkan solusi berupa dashboard interaktif menggunakan […]
3 Tols Untuk Transkip Data Rekaman Suara untuk Penelitian Kualitatif

Dalam melakukan penelitian kualitatif, mahasiswa biasanya harus melakukan sejumlah prosedur penelitian yang cukup rigit. Mahasiswa harus mewawancarai sejumlah narasumber menggunakan smartphone atau alat perekam suara. Dari hasil suara rekaman tersebut, prosedur selanjutnya rekamanya harus ditranskip dulu ke dalam tulisan teks. Nah proses transkip suara ini sangat memakan waktu lama karena bagi mahasiswa yang gaptek dan […]
Cara Download, Instalasi, Dan Mendapatkan Akun Trial Gratis Softwere Smartpls

Kali ini Mastahtugas akan memberikan tutorial gimana caranya download, intalasi dan akun Smartpls secara gratis dengan masa trial selama 30 hari. Berikut ini kami paparkan bagi Anda tutorialnya. Apa yang Perlu Dipersiapkan Dulu? Untuk memulainya, kami suruh Anda untuk menyiapkan beberapa perlengkapan yang diantaranya yaitu: Akun Google Mail Aktif Komputer PC, Laptop […]
Studi Kasus Layanan Olah Data SPSS Klien Uji Beda Status Kepegawaian PPPK vs PNS

Dalam proyek kali ini, tim Mastahtugas dipercaya untuk membantu salah satu klien kami dalam menyelesaikan proses olah data statistik menggunakan software SPSS versi 30. Fokus analisis yang diminta oleh klien adalah uji beda (Independent Samples T-Test) antara dua kelompok status kepegawaian: PPPK (Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja) dan PNS (Pegawai Negeri Sipil), dengan total enam […]
Portofolio Olah Data Smartpls Uji Sobel

Kali ini kami mendapati salah satu client yang memesan jasa olah data Smartpls di Mastahtugas. Pesanan konsumen telah berhasil kami selesaikan dengan cepat dan memuaskan. Pada tulisan kali ini izinkanlah kami membagikan proses kerja kami dalam menyelesaikan pesanan ini. Pada tahap pertama, konsumen mengirimkan terlebih dahulu data sambel penelitian dalam format csv yang dikirimkan […]
3 Alasan Kami Menggunakan Softwere Smartpls Versi 4.1.1.4 Dalam Menyediakan Olah Data Smartpls Untuk Konsumen

Kami menggunakan softwere Smartpls versi 4.1.1.4 untuk konsumen karena softwere ini dikenal punya banyak kelebihan. Softwere ini sendiri dirilis pada tanggal 18 Juli 2025 dengan berbagai fitur dan peningkatan yang diantaranya yaitu peningkatan kompatibilitas, respons UI yang ditingkatkan, peningkatakan Java 22, peningkatan JavaFX 24 dan mendukung penggunaan Samartpls secara offline tanpa akses ke internet. […]
5 Penanganan yang Tepat Jika Data Tidak Valid saat Olah Data SPSS

Pada data yang tidak valid sebaiknya perlu dilakukan penanganan tertentu agar hasil olah datanya sesuai dengan prinsip prosedur penelitian yang benar. Jangan langsung melakukan kondifikasi data dan cocoklogi data hanya untuk mendapatkan status valid tapi tidak mencerminkan realitas data di lapangan. Kali ini Mastahtugas memberikan tips bagi konsumen yang memesan layanan olah data untuk penelitian […]